Peta Kabupaten Cilacap Disertai Gambar – Cilacap merupakan salah satu kabupaten yang terdapat di Provinsi Jawa Tengah , berbatasan langsung dengan Kabupaten Banyumas , Brebes , Kebumen , Pengandaran dan Ciamis. Luas kabupaten Cilacap sekitar 2.142 kilometer persegi (berdasarkan sumber dari wikipedia) , luas tersebut sama halnya dengan 6 ,2% luas wilayah Jateng. Dibawah ini akan disajikan beberapa peta Kabupaten Cilacap yang mencakup daerah bagian tengah , barat dan selatan , peta kecamatan , peta buta dan peta jalan.
Berikut ini peta Kabupaten Cilacap dilihat dari Google Map :
Selain peta Cilacap dari google map diatas , ada beberapa peta lain lagi yang dapat anda manfaatkan untuk mengetahui wilayah-wilayah di kabupaten ini , seperti peta buta Kabupaten Cilacap dan peta jalan di kabupaten Cilacap. Berdasarkan informasi yang didapat , setidaknya terdapat sekitar 24 Kecamatan di kabupaten yang ibu kotanya adalah Kota Cilacap ini.
Baca Juga :
1. Peta Jawa Tengah Lengkap dan Gambarnya
2. Peta Banten Lengkap dan Gambarnya
Peta Kabupaten Cilacap
Ke-24 Kecamatan di Kabupaten Cilacap meliputi Kecamatan Adipala , Bantasari , Binangun , Cimanggu , Cipari , Cilacap Utara , Cilacap Tengah , Cialcap Selatan , Dayeuhluhur , Gandrungmangu , Jeruklegi , Karangpucung , Kawunganten , Kampung Laut , Kedungreja , Kroya , Kesugihan , Majenang , Maos , Nusawungu , Patimuan , Sampang , Sidareja , dan Wanarja.
Berikut ini gambar peta kecamatan yang ada di Kabupaten Cilacap secara lengkap :
Peta Buta Kabupaten Cilacap
Setelah melihat peta dari google map dan peta tiap kecamatan di Kab. Cilacap , berikut ini peta buta (tanpa keterangan) kabupaten Cilacap yang wajib anda ketahui :
Peta Jalan Kabupaten Cilacap
Selain peta Cilacap yang sudah disebutkan diatas disertai dengan gambar , berikut ini peta jalan kabupaten Cilacap. Jenis peta ini dapat berguna khususnya bagi anda yang akan menuju ke Kab. Cilacap menggunakan transportasi kendaraan pribadi , sehingga jika tidak mengetahui arah jalan dapat menganalisis peta ini terlebih dahulu , sehingga mengerti dan tahu.
Peta jalan di Kabupaten Cilacap bisa anda buka juga melalui google map yang sudah disajikan diatas , dengan koneksi internet yang lancar pasti akan mudah menuju lokasi dimanapun di Kabupaten Cilacap.
Baca Juga : Peta Lengkap Provinsi Jawa Timur Beserta Gambarnya
Demikian informasi mengenai Peta Kabupaten Cilacap Disertai Gambar , semoga bermanfaat bagi anda , khususnya bagi yang sedang kebingungan mengenai daerah-daerah di Kabupaten Cilacap. Jika dirasa bermanfaat , like dan share artikel ini kepada teman-teman lain. Sekian terimakasih.
Leave a Comment